Kali ini saya akan memberikan beberap tips dalam menatak kamar mandi kecil. Pasti semua orang menginginkan kamar mandi yang nyaman, dan juga enak di pandang di pandang. Namun terkadang ada yang beranggapan bagaimana jika kamar mandi saya ukuranya kecil? ya anda tidak usah khawatir karena artikel kali ini saya akan memeberikan beberapa tips untuk anda dalam menata ataupun mendekorasi kamar tidur anda.
1. Pencahayaan
Kamar mandi memerlukan pencahayaan yang baik karena dengan adanya cahaya yang masuk dapat membuat anda lebih rileks dari kejenuhan dari aktifitas anda sehari-hari. Untuk itu anda dapat menempatkan jendela kamar mandi di dekat bak mandi anda agar dapat membantu juga dalam sirkulasi udara yang masuk ke dalam kamar mandi, tidak terkesan pengap.
2. Desain Lantai Kamar Mandi
Desain lantai kamar mandi yang biasa tentu akan membuat anda cepat bosan, untuk itu cobalah memilih desain lantai yang agak berbeda dan lain dari biasanya. Misalnya anda dapat menggunakan keramik dengan corak full color maupun corak natural, penggunaan warna hitam putih dapat membuat kamar mandi terkesan lebih luas dan elegan. Pilih sesuai selera kepribadian anda. Kami harap anda dapat menyesuaikan antara warna lantai,dinding dan furniture yang akan anda tempatkan dikamar mandi anda, karena keserasian warna akan membuat kamar mandi tampak cantik dan sesuai.
3. Penambahan Aksesoris Kamar Mandi
Penambahan aksesoris kamar mandi merupakan tips yang sangat sederhana karena anda cukup menambahkan beberapa aksesori yang sekiranya dapat membuat anda lebih rilex dan nyaman saat anda berada di Dalam kamar mandi. Penambahan aksesoris juga dibilang sangat simple karena anda tidak perlu mengubah posisi furniture kamar mandi yang anda miliki. Anda hanya perlu menambahkan perlengkapan kamar mandi seperti wastafel, pot tanaman agar kamar mandi bernuansa lebih sejuk, dan lain sebagainya.
4. Mengecat Dinding Kamar Mandi
Warna cat dinding merupakan yang paling akan membuat suasana kamar mandi yang berbeda dari sebelumnya. Anda dapat mengubah warna cat kamar mandi anda dengan warna yang berbeda dari sebelumnya, hal tersebut akan membuat penampilan kamar mandi anda menjadi lebih indah, Anda juga dapat menggabungkan warna-warna cerah atau warna natural demi menciptakan tampilan baru pada kamar mandi anda.
Contoh denah:
Artikel yang bagus, semoga miminnya mau kunbal n baca artikel ane yang ga kalah bagus. heee
BalasHapusSalam kenal ya, terima kasih
Tips Kamar Mandi Bersih Dan Sehat