Robot MotoMan si Ahli Masak

Robot Motoman si Ahli Masak - Pernah mendengar nama chef Juna? chef Marinka? atau mungkin chef Arnold? ya semua nama - nama tersebut merupakan sederatan nama chelebrity chef yang terkenal di Indonesia. Tidak hanya memiliki tampang yang cantik dan tampan, sebagai chef tentunya mereka semua itu jago masak. Akan tetapi bagaimana dengan nama Robot MotoMan? Bagi anda yang belum tahu ternyata ada juga loh robot yang pintar memasak seperti chelebrity chef kita. 

Robot buatan perusahaan Yaskawa Electric ini diberi nama MoroMan SDA1. Sebenarnya pada awal pembuatanaya robot ini dibuat dengan tujuan merakit kamera digital disposble, tetapi ternyata robot ini kemudian dikembangkan sehingga bisa memasak makanan yaitu okonomiyaki. Robot MotoMan ini mempunyai tingi 135 cm dengan bobot mencapai 220 kg dan memiliki 2 tangan yang cukup panjang sehingga memiliki jangkauan yang luas. Nah bagi sobat yang ingin melihat bagaimana penampakan dari robot ini bisa langsung liat gambar-gambar di bawah ini .








Memang untuk saat ini MotoMan baru hanya mampu memasak okonomiyaki namun kedepanya dia akan dibuat agar bisa memasak resep masakan yang lain. 

Sumber gambar : google.image

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Robot MotoMan si Ahli Masak"

Posting Komentar